Sekilas tentang MAN Bangkalan
Madrasah aliyah negeri model Bangkalana(MAN) adalah suatu lembaga pendidikan yang berdiri padatanggal 16maret 1978 dimana lembaga ini menjunjung tinggi terhadap nilai-nilai keislaman dan lembaga ini merupakan lembaga pendidikan tingkat menengah umum (Setara SMU). MAN model ini merupakan satu-atunya madrasahaliyah negeeri yang ada di kabupaten bangkalan. Uniknya,madrasah ini bergelar model yang berarti unggulan,yang juga dalam arti (madrasah percontohan di kabupaten bangkalan) atau bahkan se jawa timur, yang di dasarkan dengan
Yang tak kalah menariknya dan menjadi goodlooking di lingkungan masyarakat khususnya bangkalan adalah dimanan saluruh siswinya memakai hempanjang ,celana panjang danjuga kerudung yangberciri khas ala pesantren dan berikut tidak hanya seluruh siswinya tapi begitujuga dengan semua pembimbing dan para karyawannya.
Dan madrasah aliyahneegeri ini memiliki tigamacam program diantaranya:
Program IPA,IPS dan BAHASA,dan di setiapprogram yang ada kita juga bisa mendalami dan mempelajari lebih banyak tentang agama dan aspek-aspek keislaman.di samping itu madarsah ini di lengkapi degan bermacam fasilitas diantaranya: laboratorium, extrakulikuler dan lain sebagainya.
Laboratorium yang ada diantaranya:Lab IPA,Lab IPS,Lab BAHASA,Lab komputer, multimedia dan lain-lain.
Extrakulikuler yang ada yaitu: Pramuka,PMR,Drumband,Theater dan lain-lain.
Dan extra ketewrampilan yang ada yaitu: Otomotiv, Tatabusanadan Eletro.
Visi dan misi Madarsah Aliyah Negeri model Bangkalan ;
Visi; menjadikan man model bangkalan sebagai lembaga pendidikan menengah terkemuka di madura yang mengintegrasikan aspek keilmuan tekhnologi dan keislaman.
Misi: menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran secara profesinal dan bertanggung jawab dengan menintegrasikan aspek keilmuan technologi dan keislaman.
Madarsah ini berlokasi di JL.Soekarno hatta NO.05 Bangkalan Telp.(031)3095956 fax.0313095956
Tidak ada komentar:
Posting Komentar